Paket Offroad Pangalengan
Halo sobat offroad siapa nih yang lagi kangen sama liburan?
Liburan itu bisa dengan siapa aja dengan orang terdekat, rekan ataupun keluarga.
Nah biar seru liburannya kenapa Apa Anda tidak mencoba merasakan liburan di kawasan Pangalengan Jawa Barat.
Pangalengan Jawa Barat yang terletak di Bandung Selatan, sudah terkenal dengan eksotisme dan keindahan alamnya.
Dan kini ada cara yang berbeda untuk menikmati hal tersebut.
Anda bisa merasakan serunya berwisata di Pangalengan dengan menggunakan mobil offroad.
Mobil offroad yang merupakan mobil tangguh 4×4 Land Rover seri long.
Seru banget deh buat kamu nikmati suasana pengalengan dengan mobil ini.
Offroad Pangalengan, Wisata Sunrise (Matahari Terbit)
Nah paket offroad di Pangalengan merupakan paket offroad yang membutuhkan waktu seharian.
Tentunya Anda bisa merasa puas karena kegiatan akan dimulai dari kurang lebih pukul 4.30.
Jadi untuk Anda yang datang dari luar kota Sebaiknya anda sudah datang dan menginap minimal H min 1 sebelum offroad.
Kegiatan ini akan dimulai sejak matahari belum terbit atau sekitar pukul 4.30.
Hah? Pagi bener bro?
Iya karena kita akan menikmati sunrise atau matahari terbit terlebih dahulu.
Jam segini Kalian pasti baru bangun kan dan seger banget nih kalau di tempat yang sejuk sejuk ditemani dengan makanan tradisional yang siap menghangatkan tubuhmu.
Baiklah acara akan dimulai dengan welcome snack yang bisa kamu Nikmati.
Tentunya Makanan yang kami sediakan pun makanan tradisional ya guys.
Mulai dari minuman tradisional seperti bandrek atau bajigur, ditambah dengan gorengan pisang dan juga bala-bala( bakwan).
Artinya nikmat banget subuh-subuh sudah disiapin sarapan yang bikin kamu semangat.
Setelah kamu siap, Maka kalian akan diajak langsung naik ke mobil offroad yang sudah siap sedia menantimu.
Offroad Pangalengan, Tujuan pertama adalah sunrise poin cukul.
Tempat ini Tentunya Udah nggak asing lagi, karena tempat ini merupakan destinasi favorit buat kamu yang mau menikmati indahnya matahari terbit di kawasan Pangalengan.
Di kawasan ini juga terdapat kebun teh yang sangat indah untuk kamu Nikmati.
Nah sambil anda menikmati terbitnya matahari kami pun sudah mempersiapkan sarapan untuk anda nikmati di lokasi ini.
Asik kan sambil menikmati sunrise ditemani sarapan pagi.
Anda bisa ber selfie Ria di lokasi ini, karena Spot dan momen di lokasi ini sangat bagus jika anda abadi kan dan di share di sosial media anda.
Perjalanan pun akan diteruskan menuju satu lokasi di mana merupakan Puncak kebun teh, dengan view yang indah.
Kita bisa berjalan-jalan di sini menikmati suasana kebun teh, sambil trekking ringan di kawasan kebun teh ini.
Selain kebun teh kitapun akan berkunjung ke kawasan perkebunan milik warga setempat, kebunnya asik loh untuk berfoto Ria.
Kita bisa menikmati suasana perkebunan sambil melihat warga yang beraktivitas berkebun.
Kita pun bisa berinteraksi dengan mereka mengenai keseharian dan apa yang menjadi kebiasaan mereka di di kebun tersebut.
Orang sini rumah ramah jadi kita bisa ajak mereka interaksi dan abadikan momen di lokasi ini.
Offroad Pangalengan, Trek Offroad Hutan Pinus
Selanjutnya mobil pun akan melanjutkan perjalanan sampai ke jalur offroad kawasan hutan pinus di Pangalengan.
Anda bisa menikmati track offroad di sini dengan dikelilingi suasana hutan pinus.
Jalanan pun akan kita teruskan sampai ke lokasi yang kita sebut dengan rahong.
Setibanya di lokasi ini sudah dipastikan kita akan memasuki jam makan siang.
Dan tentunya supaya Anda tetap semangat Kami pun akan menyiapkan makan siang yang bisa anda nikmati di lokasi ini.
Selain menikmati makan siang anda pun bisa bermain Paintball di lokasi ini.
Tentunya bagi Anda yang yang sudah booking terlebih dahulu dan sudah mengkonfirmasi kepada kami bahwa anda ingin ada kegiatan Pinball.
Kita juga bisa berhenti beristirahat di lokasi ini sambil menunaikan ibadah salat zuhur untuk Anda yang beragama Islam.
Selesai dengan kegiatan di sini terus melanjutkan kegiatan ke lokasi berikutnya.
Offroad Pangalengan, Destinasi Wisata Berendam Air Panas Cibolang
Yaitu selanjutnya kita menuju ke tempat pemandian air panas Pangalengan atau cibolang.
Anda akan diajak rendam di air panas alami di sini.
Jadi sebaiknya Anda persiapkan baju ganti ya.
Karena di sini wajib banget kamu untuk menikmati air panasnya, sayang loh sudah jauh-jauh seharian tapi tidak sampai menikmati air panasnya.
Di lokasi ini kurang lebih kita memiliki waktu sekitar 1-2 jam untuk berendam di lokasi ini, Tentunya sambil menikmati suasana dan mengabadikan moment di lokasi ini.
Selain berendam kami pun akan menyediakan kofibrik untuk anda nikmati, karena sudah dipastikan jika anda seharian berkegiatan di luar ruangan lalu berendam di air panas, tubuh anda sudah pasti membutuhkan kan energi lebih dan tentunya harus diulang dong hehehe.
Cafe berendam tentunya tubuh anda akan merasakan Tyrex yang luar biasa.
Anda bisa mengganti pakaian untuk selanjutnya kita akan kembali ke lokasi awal kita perjalanan yaitu di kawasan situ cilenca Pangalengan.
Udah punya rangkaian ini seru loh buat anda nikmati.
Anda harus mencoba rangkaian kata ini ya, inilah wisata offroad yang kami kombinasikan dengan wisata di kawasan Pangalengan.
Yang pasti anda bisa merasa Evan seru dan bisa menikmati hampir keseluruhan kegiatan wisata yang ada di Pangalengan.
Sehingga anda ada bisa merasa puas seharian berwisata offroad bersama EX Adventure Indonesia
So tunggu apalagi jangan ragu dan sungkan untuk menghubungi marketing kami ya
Terima kasih